Membuat Teks Berjalan (Running Text) Berurutan Dari Belakang Di VB6

Membuat program yang terlihat sangat profesional dari segi visual adalah kebanggaan setiap programmer. tentunya akan memberi kenyamanan ke terhadap user yang akan menggunakan program tersebut.
tidak ada salah kalau kita memberi sedikit baris listing program running text atau teks berjalan untuk mempercantik tampilan form program kita, dalam membuat teks berjalan berurutan dari belakang hanya membutuhkan 2 buah kontrol, yanik timer dan label yang bisa kita ambil di tab control.

Langkah pertama tentanya buka IDEnya pilih VB6 dan selanjutnya siapkan satu buah Form
Langkah kedua ambilah satu buah label dari tab contor dan biarkan namanya defaultnya aja
Langkah ketiga sama seperti langkah kedua mengambil satu buah control, yakni timer dan biarkan namanya jadi default
Langkah selanjutnya pengkodean,
berikut adalah kodingnya:


Dim a As Integer

Private Sub From_Load()

Form1.Left = 4000

Form1.Height = 2000

Form1.Top = 4000

Label1.Fontsize = 14

Label1.Aligment = 1

Label1.Left = 0

Label1.Top = 600

Label1.Width = 3500

Label1.Caption = "U"

Timer1.Interval = 200

Label1.Fontsize = 15

End Sub


Private Sub Timer1_Timer()

a = a + 1

Select Case a

Case 1

Label1.Caption = "          i"

Case 2

Label1.Caption = "         n"

Case 3

Label1.Caption = "        i"

Case 4

Label1.Caption = "       k"

Case 5

Label1.Caption = "      o"

Case 6

Label1.Caption = "     d"

Case 7

Label1.Caption = "    i"

Case 8

Label1.Caption = "   n"

Case 9

Label1.Caption = "  g"

Case 10

Label1.Caption = " k"

Case 11

Label1.Caption = "u"

End Sub

Private Sub Form_Click()
Label.Caption ="inikodingku"
Timer1.Enabled = False
End Sub

Private Sub Form_DblClick()
Timer.Enabled = True
End Sub

Selesai dan silahkan dieksekusi, Semoga Bermanfaat. . .
Previous
Next Post »

1 comments:

Click here for comments
Anonymous
30 March 2022 at 23:48 ×

(55) Membuat Teks Berjalan (Running Text) Berurutan Dari Belakang Di Vb6 ~ Ini Kodingku >>>>> Download Now

>>>>> Download Full

(55) Membuat Teks Berjalan (Running Text) Berurutan Dari Belakang Di Vb6 ~ Ini Kodingku >>>>> Download LINK

>>>>> Download Now

(55) Membuat Teks Berjalan (Running Text) Berurutan Dari Belakang Di Vb6 ~ Ini Kodingku >>>>> Download Full

>>>>> Download LINK

Selamat Anonymous dapat PERTAMAX...! Silahkan antri di pom terdekat heheheh...
Balas
avatar
admin
Thanks for your comment